Info Jadwal Vaksin Booster di Malang dan Kediri 25 - 27 Januari 2022, Cek Link Pendaftarannya

24 Januari 2022, 15:01 WIB
Ilustrasi. Israel sudah melakukan vaksinasi dosis keempat untuk lansia pada Januari 2022, begini hasil pemeriksaannya. /REUTERS/Amir Cohen

SRAGEN UPDATE – Info jadwal vaksin booster di Malang dan Kediri kembali hadir dan akan dilaksanakan pada tanggal 25 – 27 Januari 2022.

Penyelenggaraan vaksin booster di Malang dan Kediri terus dilakukan sebagai upaya menekan angka Covid-19.

Oleh karena itu, bagi masyarakat di Malang dan Kediri yang sudah melakukan vaksinasi dosis 1 dan 2 kemudian ingin melanjutkan penyuntikan vaksin booster maka bisa langsung mendatangi lokasi vaksinasi pada tanggal 25 – 27 Januari 2022.

Untuk mengetahui informasi lengkapnya, berikut ketentuan dan link pendaftaran vaksin booster di Malang dan Kediri tanggal 25 – 27 Januari 2022.

 Baca Juga: Info Update Jadwal Vaksin Gratis di Surabaya dan Jepara 25 Januari 2022 Dosis 1 dan 2

MALANG

Jadwal: 25- 27 Januari 2022

Waktu: 08.00 - 11.00

Jenis Vaksin: Pfizer dosis 3 (booster)

Syarat dan Ketentuan:

- Sudah menerima vaksin dosis 1 dan 2 jenis Astrazeneca atau Sinovac

- Jarak vaksin dosis 2 dengan booster minimal 6 bulan

- KTP warga Kecamatan Pakisaji atau membawa surat keterangan domisili

Lokasi: UPT Puskesmas Pakisaji Jl. Raya Pakisaji No.19 Malang

Pendaftaran:

https://bit.ly/vaksinlanjutanselasa

https://bit.ly/vaksinlanjutanrabu

https://bit.ly/vaksinlanjutankamis

 Baca Juga: Info Jadwal Vaksin Booster di Kediri dan Jepara 25 Januari 2022, Yuk Cek Ketentuan Lengkapnya

KEDIRI

Jadwal: 25 - 27 Januari 2022

Waktu: 08.00 - 11.00

Jenis Vaksin: Moderna dosis 3 (booster)

Syarat dan Ketentuan:

- Diutamakan KTP Kediri

- Berusia 18 tahun ke atas

- Telah menerima vaksin dosis 1 dan 2 Astrazeneca

- Masa interval minimal 6 bulan dari dosis 2

- Membawa fotokopi KTP/KK

- Membawa bukti vaksin dosis 2

- Membawa bolpoin

- Menyediakan nomor HP aktif

Lokasi: Lantai 1 RSUD Gambiran Kota Kediri

Pendaftaran:

https://bit.ly/3IAsrOT

https://bit.ly/3rL1UYa

https://bit.ly/3fOHWpR ***

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari

Tags

Terkini

Terpopuler