4 Jadwal Terkini Vaksin  Covid-19 Gratis Daerah Malang dan Kudus di September Beserta Cara Mendaftar

- 6 September 2021, 13:19 WIB
Info vaksin Covid-19 dari SMP - SMK Sky Digipreneur berikut syarat dan link pendaftaran.
Info vaksin Covid-19 dari SMP - SMK Sky Digipreneur berikut syarat dan link pendaftaran. /KitDz66/

Pelaksanaan:

Senin (Desa Gribig), Selasa (Desa Klumpit), Rabu (Desa Besito), Kamis (Desa Karang Malang), Jumat (Desa Getasrabi), Sabtu (Desa Padurenan).

Cara mendaftar: menghubungi RT/RW setempat

Syarat khusus: Fotocopy KTP sesuai wilayah bersangkutan dan no hp aktif.

Baca Juga: Jadwal Terbaru September Vaksin Covid-19 Gratis di Malang, Tulungagung dan Lamongan, Astrazeneca dan Sinovac

  1. Vaksin gratis Kudus Dosis 2

Jadwal pelaksanaan:

Dosis 1 (5 Agustus), dosis 2 (9 September)

Dosis 1 (6 Agustus), dosis 2 (10 September)

Pukul: 08.00-12.00 WIB

Lokasi pelaksanaan: GOR Djarum Jati Kudus

Halaman:

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari

Sumber: Info Vaksin 2021


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah