Info Jadwal dan Lokasi Vaksin Dosis 1 dan 2 di Sidoarjo, Samarinda, dan Kediri Pada November – Desember 2021

- 29 November 2021, 08:57 WIB
Info Jadwal dan Lokasi Vaksin Massal Dosis 1 dan 2 Gratis untuk daerah Solo dan Boyolali
Info Jadwal dan Lokasi Vaksin Massal Dosis 1 dan 2 Gratis untuk daerah Solo dan Boyolali /Shafin Protix/

SRAGEN UPDATE – Pemerintah Provinsi di Sidoarjo, Samarinda, dan Kediri dapat mengikuti kegiatan jadwal, dan lokasi vaksin secara gratis.

Para warga Sidoarjo, Samarinda, dan Kediri dapat mengikuti kegiatan vaksinasi dengan mendaftar dari salah satu jadwal, dan lokasi vaksin yang sedang tersedia.

Ada beberapa titik vaksinasi secara gratis seperti Halaman Cafe Yayang, Gedung Serbaguna Gor Segiri Samarinda, dan Puskesmas Kras.

Berikut 3 jadwal, dan lokasi vaksin di kota Sidoarjo, Samarinda, dan Kediri:

Baca Juga: Ramalan Zodiak Scorpio 29 November 2021, Asmara: Ke Tingkat Berikutnya atau Lebih Baik Tanpanya?

1. Sidoarjo

Lokasi:  Halaman Cafe Yayang (Jl. KH Mukmin 11 Ruko Centro Avenue Blok D 16 Sidokare – Sidoarjo)

Hari/tanggal: Rabu, 1 Desember 2021

Waktu: 08.00 – 12.00 WIB

Jenis dan kuota vaksin: Pfizer dosis 1, dan Sinovac dosis 2

Sasaran: Masyarakat umum seluruh Indonesia berusia minimal 12 tahun ke atas, tidak perlu membawa Surat Keterangan Domisili.

Kuota: 200 Orang

Link pendaftaran dan tiket vaksin:  Pendaftaran ke Narahubung

Narahubung: 0823 3784 0293 arau 0822 3115 2067

2. Samarinda

Lokasi: Gedung Serbaguna GOR Segiri Samarinda

Hari/tanggal: Senin, 29 November 2021

Waktu: 08.00 – 15.00 WITA

Jenis dan kuota vaksin: Pfizer dosis 1

Sasaran: Masyarakat umum seluruh Indonesia berusia minimal 12 tahun ke atas, tidak perlu membawa Surat Keterangan Domisili.

Kuota: 2.000 Orang

Link pendaftaran dan tiket vaksin: https://bit.ly/PfizerNasDemKaltim

Narahubung: Tidak terdaftar

Baca Juga: (SPOILER) Terungkap! Ini Hantu di Web Drama Treasure ‘The Mysterious Class’ dan Buktinya, Tapi Sedih?Episode 3

3. Kediri

Lokasi: Balai Desa Nyawangan, Baai Desa Kanigoro, Balai Desa Karangtalun, Balai Desa Jambean, Balai Desa Krandang, dan Balai Desa Bendosari.

Hari/tanggal: 29 – 30 November da 1 Desember 2021

Waktu: 08.00 WIB - Selesai

Jenis dan kuota vaksin: Sinovac dosis 1, dan Pfizer dosis 2

Sasaran: Masyarakat umum seluruh Indonesia berusia minimal 12 tahun ke atas, tidak perlu membawa Surat Keterangan Domisili.

Kuota: Terbatas

Link pendaftaran dan tiket vaksin: Pendaftaran di tempat

Narahubung: 0857 3186 5569.***

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x