Beasiswa Penuh akan Segera Diberikan Kepada 62 Anak KPM PKH Oleh Pemkab Siak

- 10 Januari 2023, 22:05 WIB
Beasiswa Penuh akan Segera Diberikan Kepada 62 Anak KPM PKH Oleh Pemkab Siak
Beasiswa Penuh akan Segera Diberikan Kepada 62 Anak KPM PKH Oleh Pemkab Siak /Pixabay/ Mohamed_hassan/

SRAGEN UPDATE – Dari Pemerintah Kabupaten Siak akan memberikan Beasiswa penuh kepada 62 siswa.

Beasiswa tersebut akan diberikan kepada yang berasal dari Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dari Program Keluarga Harapan (PKH).

Keterangan lebih lanjut diberikan sari sang Bupati Siak Alfedri di Pekanbaru pada Jumat 6 Januari lalu.

“Dengan adanya satu sarjana di KPM PKH diharapkan kehidupan keluarganya akan berubah. Untuk tahun 2022 128 anak Siak mendapat program unggulan daerah tersebut,” ucapnya.

Baca Juga: 18 Rabiul Akhir, Bulan Lahirnya Putri Nabi Muhammad SAW, Mari Mengenal Sayidah Fatimah

Diketahui bahwa Beasiswa unggulan tersebut akan meng-cover beberapa kebutuhan dari para mahasiswanya.

Salah satunya memberikan mereka untuk biaya mahasiswa dari KPM PKH hingga lulus.

Mereka sendiri akan dikuliahkan di beberapa universitas yang telah bekerja sama dengan Pemkab Siak.

Salah satu universitas yang memiliki kerjasama tersebut ialah Universitas Islam Riau (UIR).

Baca Juga: BamBam GOT7 Berbicara Tentang Alasan Dia Tidak Ingin Menikah

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x