7 Atlet Tampan Olimpiade Tokyo 2020 yang Berhasil Curi Perhatian Warganet, Ada yang Mirip Aktor Kdrama

- 1 Agustus 2021, 14:01 WIB
Tangkapan layar Kevin Sanjaya termasuk daftar atlet tampan di Olimpiade Tokyo 2020.
Tangkapan layar Kevin Sanjaya termasuk daftar atlet tampan di Olimpiade Tokyo 2020. /Instagram/@kevin_sanjata

Dirinya juga pernah berhasil membawa pulang medali emas pada kompetisi renang kategori yang sama pada pesta olahraga SEA Games 2017 lalu yang digelar di Kuala Lumpur, Malaysia.

Baca Juga: Food Vlogger MGDALENAF Bantu UMKM Nasional Bersama Sandiaga Uno

  1. Jeong Seung Won

Pria tampan yang mengguncang perhelatan Tokyo Olympic 2020 selanjutnya adalah Jeong Seung Won, seorang pemain sepak bola asal Korea Selatan.

Atlet sepak bola kelahiran 27 Februari 1997 ini kerap disebut sebagai pemilik paras rupawan bak seorang idol Kpop.

Tak heran jika pemain yang kini tinggal di kota Daegu, Korea Selatan ini mendapat julukan sebagai Dalgubeol Idol yang artinya adalah Idol dari Daegu.

Pemain yang membela Daegu FC ini menempati posisi sebagai gelandang pada tim nasional sepak bola Korea Selatan.

Dia pun juga menjadi salah satu pemain andalan Korea Selatan selama bertanding di ajang Olimpiade Tokyo 2020.

Baca Juga: Dinas Perhubungan Jateng Buka Lowongan Pekerjaan Untuk Petugas Trans Jateng, Ini Syaratnya!

  1. Kim Jun Ho

Atlet berbakat dan berparas rupawan berikutnya datang dari cabang olahraga baru Olimpiade Tokyo 2020, Kim Jun Ho.

Jun Ho juga berperan sebagai penampil anggar pertama di Olimpiade Tokyo 2020.

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi

Sumber: Instagram @herworldindonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah