Introspeksi Diri! Inilah Dosa yang Paling Sering Dilakukan Perempuan

- 3 Juli 2021, 22:13 WIB
Ilustrasii kebiasaan perempuan yang mengakibatkan dosa
Ilustrasii kebiasaan perempuan yang mengakibatkan dosa /pexels/

SRAGEN UPDATE - Seorang wanita kerap lebih mudah tergoda oleh perhiasan di dunia. Selain itu, demi mempercantik diri berbagai cara yang dilakukan agar terlihat menarik di hadapan lawan jenisnya.

Keindahan dalam diri mereka, dengan bangga dipamerkan kepada seluruh dunia. Padahal mereka lupa bahwa setiap bagian dari tubuhnya merupakan aurat dan harus ditutupi.

Tanpa mereka sadari beberapa kebiasaan yang sering dilakukan perempuan, justru berakibat dosa di hadapan Allah SWT. Berikut simak ulasannya :

Merubah Bentuk Fisik

Demi terlihat cantik dan mempesona, sebagian wanita ada yang rela mengeluarkan banyak uang untuk memiliki tubuh yang sempurna. Standar kecantikan umumnya haruslah memiliki kulit putih, berhidung mancung, beralis tebal, berlesung pipit, berbadan langsing dan lain sebagainya.

Dari hal tersebut, maka tak heran jika para wanita memilih untuk merubah bentuk fisiknya. Namun sayangnya, perbuatan tersebut sangat dibenci oleh Allah SWT.

Baca Juga: Bukan Hanya Amal Ibadah, Seekor Lalat Bisa Menjadi Penyebab Seseorang Masuk Surga atau Neraka

Pernyataan ini sesuai dengan firman Allah swt, “Yang mereka sembah selain Allah itu, tidak lain hanyalah berhala, dan (dengan menyembah berhala itu) mereka tidak lain hanyalah menyembah syaitan yang durhaka, yang dilaknati Allah dan syaitan itu mengatakan:

"Saya benar-benar akan mengambil dari hamba-hamba Engkau bahagian yang sudah ditentukan (untuk saya) dan, aku benar-benar akan menyesatkan mereka, dan akan membangkitkan angan-angan kosong pada mereka dan akan menyuruh mereka (memotong telinga-telinga binatang ternak), lalu mereka benar-benar memotongnya, dan akan aku suruh mereka (merubah ciptaan Allah), lalu benar-benar mereka merobahnya". Barang siapa yang menjadikan syaitan menjadi pelindung selain Allah, maka sesungguhnya ia menderita kerugian yang nyata’’ (QS An-Nisa: 117-119)

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah