Bolehkah Niat Puasa Rajab Digabungkan dengan Qadha’ Puasa Ramadhan? Ini Penjelasan dan Niatnya

- 22 Januari 2023, 19:49 WIB
Bolehkah Niat Puasa Rajab Digabungkan dengan Qadha’ Puasa Ramadhan? Ini Penjelasan dan Niatnya
Bolehkah Niat Puasa Rajab Digabungkan dengan Qadha’ Puasa Ramadhan? Ini Penjelasan dan Niatnya /Pixabay/mohamed_hassan/

SRAGEN UPDATE — Di tahun 2023, tanggal 1 Rajab 1444 H jatuh pada tanggal 23 Januari 2023.

Puasa Rajab merupakan salah satu puasa yang sunnah dilakukan sebagaimana bulan-bulan mulianya, seperti bulan Muharram, Dzulqa’dah, dan Dzulhijjah.

Meski tidak ada hadist shahih yang secara khusus menjelaskan keutamaan puasa Rajab, namun kesunnahan puasa Rajab sudah tercakup dalam dalil anjuran berpuasa secara umum dan anjuran umum berpuasa di bulan-bulan mulia.

Persoalan muncul ketika sebagian orang masih memiliki tanggungan utang puasa Ramadhan, apakah boleh baginya menggabungkan niat puasa Rajab dengan qadha’ puasa Ramadhan?

Baca Juga: Rekap Hasil Final India Open 2023: Kunlavut Vitidsarn dan Yuta-Arisa Bawa Pulang Gelar Juara

Puasa Rajab sebagaimana puasa sunnah lainnya sah dilakukan dengan niat berpuasa secara mutlak, tidak disyaratkan ta’yin (menentukan jenis puasanya).

Misalkan dengan niat “Saya niat berpuasa karena Allah”, tidak harus ditambahkan “karena melakukan kesunnahan puasa Rajab”.

Sementara puasa qadha’ Ramadhan tergolong puasa wajib yang wajib ditentukan jenis puasanya.

Misalkan dengan niat “Saya niat berpuasa qadha’ Ramadhan fardlu karena Allah”.

Baca Juga: Apakah JUNG_E Berlanjut untuk Season 2? Berikut Semua Faktanya

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x