Wajib Kamu Perhatikan! Inilah Urutan yang Dibaca Ketika Berdoa dalam Islam, Yuk Simak!

- 30 Juni 2023, 18:48 WIB
Wajib Kamu Perhatikan! Inilah Urutan yang Dibaca Ketika Berdoa dalam Islam, Yuk Simak!
Wajib Kamu Perhatikan! Inilah Urutan yang Dibaca Ketika Berdoa dalam Islam, Yuk Simak! /Pixabay/Mohamed_hassan/

SRAGEN UPDATE - Dalam berdoa tentunya kita tidak boleh asal-asalan, terdapat tata cara berdoa yang tentunya akan membantu doa segera dikabulkan, tetapi kita juga harus tetap berhusnudzon terhadap segala sesuatu keputusan dari Allah SWT dengan terus berusaha dan berikhtiar.

Berdoa adalah salah satu senjata bagi orang-orang yang beriman.

Berdoa dapat membuat setiap keinginan kita InsyaAllah akan dikabulkan.

Dalam islam jika seorang hamba yang tidak pernah berdoa maka dapat dikategorikan sebagai hamba yang penuh kesombongan. Allah subhanahu wa ta'ala berfirman:

Baca Juga: Para Maba Wajib Tau! 4 Cara Memilih Laptop untuk Kebutuhan Kuliah, Mulai dari RAM hingga Processor!

"Dan Rabb kalian berkata: 'Berdoalah kalian kepada-Ku, pasti Aku kabulkan. Sesungguhnya orang-orang yang sombong dari memohon kepada-Ku, maka mereka akan masuk ke neraka jahannam dalam kondisi hina'. (QS. Ghafir: 60)

Berikut ini tips langkah-langkah berdoa yang tepat kepada Allah:

1. Memuji Allah dan Shalawat kepada Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam

Mohonlah kepada Allah dengan lemah dan lembut dengan pujian (asmaul husna) seperti "Ya Allah, Ya Rahman" serta jangan lupa untuk bersholawat kepada Rasulullah shallallahu'alaihi wa sallam.

2. Minta dimasukkan ke surga dan dijauhkan dari neraka

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Instagram @Muslimcreatorclass


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x