UPDATE 6 Info Vaksin Sragen dan Sekitarnya: Dosis 1, 2, 3 Vaksin Pfizer, Moderna, dan AstraZeneca Juli 2022

- 23 Juli 2022, 16:41 WIB
UPDATE Info Vaksin Sragen dan Sekitarnya: Dosis 1, 2, 3 Vaksin Pfizer, Moderna, dan Astra Zeneca Juli  2022
UPDATE Info Vaksin Sragen dan Sekitarnya: Dosis 1, 2, 3 Vaksin Pfizer, Moderna, dan Astra Zeneca Juli 2022 /Pixabay/Geralt

SRAGEN UPDATE – Bagi warga Sragen dan sekitarnya yang mencari informasi vaksin dosis 1, 2, 3 atau booster dapat mencari informasi di artikel ini.

Vaksin yang disediakan beragam, seperti Pfizer, Moderna, dan AstraZeneca. Lokasi vaksinasi tersebar di beberapa wilayah dan kecamatan di Kabupaten Sragen.

Kegiatan vaksinasi ini akan dilaksanakan mulai besok Minggu, 24 Juli 2022.

Simak artikel ini untuk mengetahui lokasi, jadwal, dan syarat vaksinasi di daerah Sragen dan sekitarnya.

Baca Juga: Status LE SSERAFIM Kini Setelah Kim Garam Resmi Hengkang Akibat Kontroversi, Malah Semakin ‘Bersinar’?

1. Kantor Pemda Kab. Sragen

Sentra vaksinasi Kabupaten Sragen akan menyelenggarakan vaksinasi Covid-19 saat Car Free Day besok Minggu, 24 Juli 2022 di Depan Kantor Pemda Sragen.

Vaksinasi dibuka untuk dosis 1, 2, dan 3 atau booster. Vaksin yang disediakan meliputi Pfizer, Moderna, dan Astra Zeneca.

Masyarakat dapat datang mulai pukul 06.00 WIB - 08.30 WIB. Dilansir dari Instagram @kominfo.sragen, berikut syarat bagi warga yang ingin mengikuti vaksinasi:

  • Bawa Fotocopy e-KTP / KK 1 lembar
  • Bawa kartu vaksin dosis 1 dan 2 atau sertifikat di PeduliLindungi

Baca Juga: Ungu Jadi Satu-satunya Warna yang Tidak Bisa Kalian Temui di Bendera Nasional, Kenapa Begitu? Ini Alasannya

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x