Twitter Blue Resmi di Indonesia, Biaya Berlangganan Mulai 120.000 Rupiah Per Bulan

- 9 Februari 2023, 12:22 WIB
Twitter Blue Resmi di Indonesia, Biaya Berlangganan Mulai Rp120.000 Per Bulan
Twitter Blue Resmi di Indonesia, Biaya Berlangganan Mulai Rp120.000 Per Bulan /Dok. blog.twitter.com/

5. Pengguna dapat mengedit tweet sampai lima kali dalam waktu 30 menit.

Baca Juga: Rekomendasi Cafe Instagramable di Cirebon, Cocok untuk Isi Feed Instagram Kamu

6. Gambar foto profil menggunakan NFT.

7. Pengguna dapat mengunggah video dengan kualitas 1080p (Full HD).

8. Dapat mengunggah cuitan hingga 4000 kata, tapi fitur hanya bisa dinikmati oleh pengguna Twitter Blue di Amerika Serikat belum di Indonesia.

9. Mendapatkan akses lebih awal untuk fitur baru tertentu dengan Lab Twitter Blue.

Meskipun demikian, fitur-fitur tersebut kecuali pemberian centang biru belum resmi dirilis dan tidak semua fitur tersedia di semua perangkat.

Baca Juga: Pilihan Gita Savitri untuk Childfree Tuai Pro Kontra, Apa Itu Childfree dan Alasan Kenapa Memilihnya!

Pengguna Twitter yang ingin berlangganan Twitter Blue dapat langsung mengeklik tautan yang tertera di bio akun resmi Twitter Blue dan mengikuti langkah-langkahnya.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah