4 Fakta Jika Kamu Suka Membaca, Salah Satunya Mempercepat Berpikir Analitis

- 15 Agustus 2021, 12:25 WIB
ilustrasi orang tua sedang membacakan buku bagi anak
ilustrasi orang tua sedang membacakan buku bagi anak /stocksnap Pixabay/

SRAGEN UPDATE - Buku adalah gudang ilmu pengetahuan, bahkan pepatah bilang buku adalah jendela dunia namun kenyataanya memang benar.

Mungkin, saat ini teknologi semakin maju, buku tidak terlalu banyak disentuh namun kita bisa membaca dari media sosial.

Semakin canggihnya informasi yang cepat, namun tetap harus berhati-hati menerima informasi tetap tidak malas untuk mencari darimana sumbernya. Kembali lagi, kapan terakhir kamu membaca?

Baca Juga: Teume Wajib Tahu! 10 Fakta Mashiho Treasure, Selain Mahir Bernyanyi Juga Berbakat Nge-rap!

Karena, membaca manfaatnya akan menemukan suatu hal yang baru dan merangsang otak untuk berimajinasi bahkan akan membawamu ke tempat yang belum pernah kamu pikirkan sebelumnya .

Dari waktu ke waktu orang secara tidak langsung bertanya, “Mengapa membaca itu penting?” Ada empat alasan penting kenapa kita harus membaca, diantaranya:

1. Menstimulasi Mental

Baca Juga: Begini Tanggapan Zikri Daulay Terkait Pernikahan Mantan Istri Dengan Alvin Faiz!

Rangsangan mental adalah hal pertama pertama yang dipikirkan seseorang. Menurut penelitian membaca dapat memperlambat alzheimer, jika otak kita sibuk maka otak kita tidak akan kehilangan kekuatanya.

Halaman:

Editor: Denny Anugrah Wicaksono

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah