5 Ciri Toxic  Friend, Apakah itu Kelakuan Temanmu?

- 4 Agustus 2022, 20:13 WIB
5 Ciri Toxic  Friend, Apakah itu Kelakuan Temanmu?
5 Ciri Toxic  Friend, Apakah itu Kelakuan Temanmu? /Pexels

SRAGEN UPDATE - Toxic friend adalah hubungan pertemanan yang membuat seseorang merasa tidak didukung, selalu disalahkan, direndahkan, atau bahkan diserang dan segala hal buruk lainnya.

Tidak sedikit orang yang mengalami toxic friend ini di dalam kisah pertemanannya. 

Apakah kamu pernah atau sedang mengalami toxic friend

Dilansir SragenUpdate.com, dari laman Instagram @trikmahasiswa.id, berikut adalah ciri-ciri toxic friend:

  1. Suka Membuat Drama yang Tidak Penting Denganmu

Energi kamu akan habis karena dilibatkan dalam drama yang mereka buat. 

Baca Juga: 5 Tanda Kamu Hanya Dimanfaatkan Teman

Kamu sebenarnya menyadari hal tersebut, tetapi seolah menganggap hal ini biasa. 

Apakah kamu pernah berada di posisi seperti ini? 

  1. Mereka Hampir Tidak Pernah Mengakui Pencapaian Temannya

Mereka lebih suka untuk membicarakan pencapaiannya dan tidak peduli dengan apa yang temannya dapatkan. 

Halaman:

Editor: Arina Nihayati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah