7 Tanda Kecil Diabetes yang Mungkin Tidak Anda Sadari, Salah Satunya Kaki Kesemutan

- 30 Oktober 2022, 09:48 WIB
7 Tanda Kecil Diabetes yang Mungkin Tidak Anda Sadari, Salah Satunya Kaki Kesemutan
7 Tanda Kecil Diabetes yang Mungkin Tidak Anda Sadari, Salah Satunya Kaki Kesemutan /Pixabay/TesaPhotography/

SRAGEN UPDATE — Diabetes mellitus atau kencing manis merupakan penyakit kadar gula dalam darah cukup tinggi, tubuh tidak dapat melepaskan atau menggunakan insulin sehingga gula di dalam darah tidak dapat dimetabolisme.

Kebanyakan orang dewasa yang didiagnosis tidak memiliki gejala diabetes sama sekali.

Pada mereka yang memiliki gejala diabetes, gejala tersebut seringkali sangat samar dan mudah terlewatkan.

Baca Juga: WOW! Bruno Guimaraes Masuk Radar Transfer Liverpool, The Reds Akan Bersaing Dengan City, Chelsea Hingga Madrid

“Gejala (diabetes) yang paling umum adalah sering buang air kecil, rasa haus yang berlebihan (karena terus-menerus buang air kecil), dan pandangan kabur (akibat penumpukan cairan di mata),” kata Dr. Cara Pensabene dari EHE Health, dikutip dari yourtango.com.

Tanda-tanda diabetes lainnya termasuk mati rasa atau kesemutan di tangan dan kaki Anda, penurunan berat badan yang tidak disengaja, mudah kelelahan, penggelapan kulit di daerah tertentu.

Dilansir SragenUpdate.com dari yourtango.com berikut adalah tanda-tanda diabetes yang mungkin tidak Anda sadari:

Baca Juga: Mau Turun Berat Badan Tanpa Diet Ketat? Ikuti 4 Tips Mudah Menurunkan Berat Badan Ini!

1. Kelelahan

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x