Pelaku Pembunuhan Shinzo Abe Mengaku Dendam Karena Hal Ini, Berikut Fakta Mengenai Sosoknya

- 11 Juli 2022, 13:03 WIB
Pelaku Pembunuhan Shinzo Abe Mengaku Dendam Karena Hal Ini, Berikut Fakta Mengenai Sosoknya
Pelaku Pembunuhan Shinzo Abe Mengaku Dendam Karena Hal Ini, Berikut Fakta Mengenai Sosoknya /Reuters/Yomiuri Shimbun/via REUTERS

“Ibuku tersedot ke dalam sebuah kelompok keagamaan dan aku benci itu,” katanya saat mengaku pada polisi, dikutip SragenUpdate.com dari laman ANTARANews pada Senin, 11 Juli 2022.

Begitu dimintai konfirmasi oleh media Jepang terkait motif dan persiapan yang dilakukan pelaku, Kepolisian Nara menolak memberikan komentar.

Namun, menurut pernyataan kepolisian pada Sabtu, 9 Juli 2022, Yamagami sudah berbulan-bulan menyiapkan serangan menggunakan senapan yang dirakit sendiri.

Baca Juga: Tersangka Penembakan Parade 4 Juli di Chicago Sempat Akui Akan dengan Serius Melakukan Serangan Kedua

Bahan-bahan untuk senapan rakitan tersebut dibeli Yamagami melalui online.

Dia bahkan sempat menghadiri sederet acara kampanye yang sebelumnya dihadiri Abe sembari merancang serangan.

Menurut media, dia juga mendatangi acara Abe yang berlangsung sehari sebelum penembakan.

Baca Juga: 3 Kejadian yang Hampir Memusnahkan Dunia dari Badai Matahari hingga Flu Spanyol: Sebabkan Ribuan Jiwa Mati

Yamagami mempertimbangkan untuk menggunakan bom dalam pelaksanaan aksinya sebelum memutuskan untuk menggunakan senjata api.

Hal itu disampaikan stasiun penyiaran publik NHK.

Halaman:

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah