Mengenal Hari Libur yang Ada di Korea Selatan: Ada Seollal dan Chuseok

- 25 September 2023, 21:34 WIB
Mengenal Hari Libur yang Ada di Korea Selatan: Ada Seollal dan Chuseok
Mengenal Hari Libur yang Ada di Korea Selatan: Ada Seollal dan Chuseok /Foto: Korea Portal/

Secara tradisional, orang-orang memakai 한복 (hanbok) pada Hari Chuseok dan Hari Seollal.

Baca Juga: 6 Informasi tentang Dokumen Persyaratan Umum CASN Kemenkumham 2023 Terbaru dan Terlengkap

Pada Hari Chuseok, orang-orang membuat makanan dengan biji-bijian dan buah-buahan yang baru panen, melakukan ritual leluhur dan mengekspresikan sikap.

Makanan khas pada Hari Chuseok adalah 송편 (Songpyeon).

송편 (Songpyeon) adalah tipe kue beras yang dibuat dengan isian dari panenan tahun itu seperti kastanye, wijen, kacang dan kacang merah.

Orang-orang juga melihat bulan purnama di malam hari dan membuat permohonan.

Demikian, Chuseok adalah hari libur tradisional yang sangat penting bagi orang Korea, dan banyak orang-orang pulang kampung liburan selama 3 hari.

Pada umumnya, ada kemacetan di jalan raya, dan ini sangat sulit untuk mendapat tiket transportasi umum tanpa membuat reservasi terlebih dahulu.

Tetapi, orang-orang tetap merasa senang dan bahagia saat mereka kembali ke kampung halaman dengan membawa hadiah yang sudah mereka siapkan.

Baca Juga: Penjelasan Episode 6 Arthdal Chronicles 2: Saya dan Eunsom Tahu Keberadaan Satu Sama Lain

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah