Jadwal Lengkap SKD Kanreg V BKN Jakarta : Pemprov Jabar, Jatim, Sulteng, Maluku, Bengkulu, Bangka Belitung

- 1 September 2021, 08:03 WIB
 Jadwal Lengkap SKD Kanreg V BKN Jakarta : Pemprov Jabar, Jatim, Sulteng, Maluku, Bengkulu, Bangka Belitung
Jadwal Lengkap SKD Kanreg V BKN Jakarta : Pemprov Jabar, Jatim, Sulteng, Maluku, Bengkulu, Bangka Belitung /Antara


SRAGEN UPDATE – Peserta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021 yang lolos ke tahap Seleksi Kompetensi Dasar mendapatkan lokasi ujian salah satunya di Kantor Regional (Kanreg) BKN Jakarta.

Seperti yang memilih instansi di Pemerintah Provinsi (Pemrov) Jawa Barat (Jabar), Pemrov Jawa Timur (Jatim), Pemrov Sulawesi Tengah (Sulteng), Pemrov Maluku, Pemrov Bengkulu, dan Pemrov Kepulauan Bangka Belitung.

Terletak di Jl. Raya Ciracas No.36, RT.2/RW.11, Klp. Dua Wetan, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13730, Kanreg BKN Jakarta menjadi salah satu tempat SKD di antara 36 titik lokasi SKD lainnya.

35 titik SKD berada di 35 provinsi di Indonesia, satu titik lokasi SKD berada di Malaysia untuk menjangkau WNI yang berada di sana.

Baca Juga: Jadwal Lengkap SKD CPNS 2021 Kanreg V BKN Jakarta : Setjen DPD, Pemkot Bekasi, Pemkot Yogyakarta

Dari lampiran dalam surat edaran BKN pusat, terdapat 364 daftar sesi dan instansi yang mengikuti SKD di Kanreg V BKN Jakarta.

Termasuk Pemprov Jabar, Pemrov Jatim, Pemrov Sulteng, Pemrov Maluku, Pemrov Bengkulu, dan Pemrov Kepulauan Bangka Belitung yang berlokasi SKD di Kanreg V BKN Jakarta. Berikut jadwal lengkap dan sesinya:

1. Pemerintah Provinsi Jawa Barat

a. Sabtu, 9 Oktober 2021: Sesi 3 dengan 150 peserta di ruang 2

b. Minggu, 10 Okober 2021

Halaman:

Editor: Ayu Ningrum Asiyah

Sumber: Instagram @rekrutmencpnsindonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah