Yuk Daftar, Jadwal Vaksin Gratis Makassar, 5-6 Oktober 2021, Dosis 1 dan 2, Kampus Ciputra Bisnis, Serta Infor

- 5 Oktober 2021, 20:12 WIB
Berikut ini jadwal vaksin Covid-19 di Kota Makassar untuk besok 5 hingga 6 Oktober 2021, tersedia dosis 1 dan 2 dengan 2 jenis vaksinasi.
Berikut ini jadwal vaksin Covid-19 di Kota Makassar untuk besok 5 hingga 6 Oktober 2021, tersedia dosis 1 dan 2 dengan 2 jenis vaksinasi. /Pixabay/Geralt

SRAGEN UPDATE – Vaksin Covid-19 gratis terus dicari masyarakat yang belum mendapatkan suntikan vaksinasi baik dosis 1 ataupun dosis 2 sebagai kekebalan tubuh.

Tujuan vaksin untuk memperkuat daya tahan tubuh, informasi jadwal vaksinasi Covid-19 diumumkan oleh Kampus Ciputra, Makassar pada 5-6 Oktober 2021 dengan KTP Umum.

Baca Juga: Info Vaksin Covid-19 Gratis Dosis 1 dan 2 Sinovac di Kota Cirebon Pada 6 – 9 Oktober 2021

Vaksin gratis ditujukan untuk masyarakat di daerah Makassar yang belum mendapatkan vaksin dosis 1 dan dosis 2 agar segera mendaftarkan diri di link / cara informasi pendaftaran.

Vaksinasi Covid-19 dalam rangka HUT Ciputra ke-40 berkerjasama dengan Kodam XIV / Hasanuddin dengan vaksin dosis 1 dan 2 jenis Sinovac dengan kuota 3000 dosis vaksin.

Baca Juga: Info Lokasi Vaksin Covid Kabupaten Batang, Pekalongan, Pemalang Serta Jadwal Vaksinasi Dosis 1 dan 2 Oktober 2

Lokasi vaksinasi terletak di Ciputra School of Business, Jl. Sunset Boulevard Citraland City Losari, Kawasan Centrepoint of Indonesia pada 5-6 Oktober 2021 pukul 08.00-15.00 WITA.

Peserta vaksin wajib mendaftarkan diri di link pendaftaran online di (bit.ly/VaksinasiCiputra).

Adapun persyaratannya yaitu peserta wajib membawa fotokopi KTP untuk peserta 18 tahun keatas dan fotokopi Kartu Keluarga untuk peserta usia 12-17 tahun.

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi

Sumber: instagram @infovaksin2021


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah