Info Jadwal Dan Lokasi Vaksin Dosis 1 Dan 2 Di Ciamis, Grobogan, Malang Pada 10 – 13 dan 16 November 2021

- 10 November 2021, 08:11 WIB
vaksin
vaksin /gedesby/pixabay



SRAGEN UPDATE – Pemerintah akan mengadakan jadwal, dan lokasi vaksin di kota Ciamis, Grobogan dan Malang pada 10 – 13, 16 November 2021.

Warga di kota Ciamis, Grobogan, dan Malang dapat segera mengikuti kegiatan jadwal dan lokasi vaksin di masing – masing wilayah.

Ada beberapa tempat yang mengadakan vaksinasi secara gratis seperti Klinik Pratama Polres Ciamis, Balai Desa Menduran, Balai Desa Kronggen, dan tempat lainnya.

Berikut ada 4 jadwal vaksin terkini di berbagai wilayah Indonesia sesuai dengan jadwal, dan lokasi vaksin masing – masing.

Baca Juga: Info Jadwal Dan Lokasi Vaksin Dosis 1 Dan 2 Di Banjarmasin dan Palangkaraya Pada 11 dan 13 November 2021

1. Ciamis
Lokasi: Klinik Pratama Polres Ciamis

Hari/tanggal: Kamis – Sabtu, 10 – 13 November 2021

Waktu: 10.00 – 15.00 WIB

Jenis dan kuota vaksin: Sinovac dosis 1, dan 2

Sasaran: Masyarakat umum seluruh Indonesia berusia minimal 12 tahun ke atas, tidak perlu membawa Surat Keterangan Domisili.

Kuota: 200 orang per hari

Link pendaftaran dan tiket vaksin: Pendaftaran di tempat

Narahubung: Tidak terdaftar.

Baca Juga: Info Jadwal Dan Vaksin Dosis 1 Dan 2 di Banjarmasin, Tuban, Sleman, Jakarta Pada 10 – 13 November 2021

2. Grobogan
Lokasi: Balai Desa Menduran, Balai Desa Kronggen, Balai Desa Lemahputih, dan Balai Desa Jangkungharjo.

Hari/tanggal: Rabu – Kamis, 10 – 11 November 2021

Waktu: 08.00 – 13.00 WIB

Jenis dan kuota vaksin: Dosis 1

Sasaran: Masyarakat umum seluruh Indonesia berusia minimal 12 tahun ke atas, tidak perlu membawa Surat Keterangan Domisili.

Kuota: Terbatas

Link pendaftaran dan tiket vaksin: Pendaftaran di tempat

Narahubung: Tidak terdaftar.

Baca Juga: Info Jadwal Vaksin Gratis Yogyakarta tanggal 10-12 November 2021 jenis Sinovac, Pfizer, Astrazeneca, Moderna 

3. Malang
Lokasi: Puskesmas Dinoyo

Hari/tanggal: Selasa, 16 November 2021

Waktu: 08.00 – 11.00 WIB

Jenis dan kuota vaksin: Sinovac dosis 1

Sasaran: Masyarakat umum seluruh Indonesia berusia minimal 12 tahun ke atas, tidak perlu membawa Surat Keterangan Domisili.

Kuota: Terbatas

Link pendaftaran dan tiket vaksin: Pendaftaran di tempat

Narahubung: (0341) 572640.***

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah