PERHATIKAN Berikut Prosedur Pendaftaran DTKS Kemensos Untuk Dapatkan Pencairan Bantuan Sosial 2022

- 2 Januari 2022, 10:23 WIB
Ilustrasi bansos.
Ilustrasi bansos. /Pixabay

 

SRAGEN UPDATE- Beberapa bantuan sosial tetap dilanjutkan penyalurannya di tahun 2022. Ketahui cara pendaftaran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) untuk mendapatkan pencairan dana bantuan.

Meskipun sebagian bantuan sosial diberhentikan oleh pemerintah namun beberapa diantaranya masih akan berjalan di tahun 2022.

Masyarakat diminta untuk segera mendaftarkan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) jika ingin ditetapkan sebagai penerima batuan di tahun ini.

Untuk diketahui salah satu syarat utama untuk ditetapkan sebagai penerima bantuan tahun 2022 adalah diperlukannya data diri Anda (calon penerima) di DTKS Kemensos.

Baca Juga: Henry Cavill Mencoba Membuat Presiden Marvel Kevin Feige Menjadikannya Captain Britain di MCU

Untuk mendaftarkan diri menjadi peserta DTKS Kemensos sekiranya Anda cukup siapkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada KTP.

Proses pendaftaran DTKS Kemensos untuk peserta calon penerima bantuan bisa dilakukan secara offline maupun online.

Pendaftaran online

Halaman:

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x