6 Fasilitas Mewah di IKN dan Biaya Pembangunannya! Ada Terowongan Tol Bawah Laut!

- 23 September 2023, 14:11 WIB
6 Fasilitas Mewah di IKN dan Biaya Pembangunannya! Ada Terowongan Tol Bawah Laut!
6 Fasilitas Mewah di IKN dan Biaya Pembangunannya! Ada Terowongan Tol Bawah Laut! /PRFM News/

SRAGEN UPDATE — Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara adalah ibu kota masa depan Indonesia yang rencananya akan diresmikan pada 17 Agustus 2024, bersamaan dengan perayaan kemerdekaan Indonesia yang ke-79.

Untuk mencapai tujuan tersebut, berbagai fasilitas infrastruktur penting harus dibangun.

Berikut adalah rincian biaya pembangunan berbagai fasilitas kunci di IKN yang dilansir dari Instagram @dealls.jobs:

1. Kereta Gantung (Rp524 M/km)

Salah satu komponen penting dalam infrastruktur transportasi IKN adalah sistem kereta gantung.

Baca Juga: Kang You Seok Pertimbangkan Berperan di Drama Baru A Life of a Resident That Will Be Wise Someday

Proyek ini membutuhkan investasi sekitar Rp524 Miliar per kilometer.

Kereta gantung akan menjadi sarana transportasi yang efisien dan ramah lingkungan, menghubungkan berbagai area di IKN.

2. Apartemen untuk ASN & TNI-Polri (Rp9,4 Triliun)

Untuk mengakomodasi sekitar 16.900 pegawai ASN, TNI, dan Polri di IKN, akan dibangun 47 tower apartemen.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x