4 Fakta Menarik Al Hilm, Bola Resmi Pertandingan untuk Semifinal dan Final Piala Dunia 2022

- 12 Desember 2022, 13:31 WIB
4 Fakta Menarik Al Hilm, Bola Resmi Pertandingan untuk Semifinal dan Final Piala Dunia 2022
4 Fakta Menarik Al Hilm, Bola Resmi Pertandingan untuk Semifinal dan Final Piala Dunia 2022 /

SRAGEN UPDATE - Pada Minggu, 11 Desember 2022, FIFA memperkenalkan bola resmi untuk pertandingan semifinal dan final Piala Dunia 2022, bernama Al Hilm.

Al Hilm diluncurkan oleh Adidas sebagai bola pertandingan resmi untuk pertandingan semifinal dan final Piala Dunia FIFA Qatar 2022.

Tentu Anda penasaran, apa perbedaan Al Hilm dengan bola lainnya?

Yuk, mari kita simak empat fakta menarik tentang Al Hilm, bola resmi pertandingan semifinal dan final piala dunia 2022:

Baca Juga: Terungkap 2 Alasan Jung So Min Tidak Memerankan Karaker Mu Deok dalam Alchemy of Souls Season 2

1. Bermakna ‘Mimpi’

‘Al Hilm’ merupakan bahasa Arab yang apabila diterjemahkan berarti ‘mimpi’.

Penamaan bola resmi semifinal dan final ini merupakan lanjutan dari penamaan bola pertandingan resmi pada babak grup, yaitu Al Rihla yang berarti ‘perjalanan’.

‘Perjalanan’ dan ‘mimpi’, kedua nama bola tersebut sama-sama indah, bukan?

2. Memanfaatkan Teknologi Canggih

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah