Ini Hal Yang Harus Dilakukan Pasangan Jika Suami Menuduh Istri Telah Berzina dengan Orang Lain Menurut Islam

- 16 Januari 2022, 12:33 WIB
Inilah yang harus dilakukan pasangan jika suami menuduh istri telah berzina dengan orang lain menurut Islam
Inilah yang harus dilakukan pasangan jika suami menuduh istri telah berzina dengan orang lain menurut Islam /Cottonbro/Pexels

Jika suami bergurau, sang istri harus bertanya lagi dan meminta ketegasan suami apakah suami itu serius dengan ucapannya, atau hanya bergurau saja.

Baca Juga: 4 Kriteria Suami Idaman, Wajib Diketahui Sebelum Menikah! Salah Satunya Menghargai Perempuan

Jika sang istri menerima kenyataan bahwa yang dilakukan suami hanya bergurau belaka, maka istri harus memaafkan perilaku suami yang menyakitkan tersebut, dengan catatan suami tidak boleh berlaku seperti itu lagi.

Istri juga boleh meminta bantuan pihak ketiga untuk menasihati suami agar tidak bercanda berlebihan dan harus dibatasi.

Namun jika istri tidak menerima penjelasan suami bahwa itu hanyalah untuk bergurau dan bercanda, maka sang istri berhak mengajukan cerai kepada Pengadilan Agama dan menuntut suami.

Baca Juga: Dibenci Oleh Allah SWT, Inilah Dosa Istri yang Paling Sering Dilakukan Terhadap Suami

Demikian hal-hal yang harus dilakukan pasangan apabila suami menuduh istrinya berzina. Semoga bermanfaat.

Catatan: Seorang istri tidak bisa dikatakan berzina apabila dirinya hanya tersenyum kepada lelaki lain, atau mengobrol dengan lelaki lain.

Wallahu a’lam. Jika suami tidak melakukan perilaku tidak berguna dengan mengatakan bahwa istrinya berzina, juga jika tidak ada perilaku yang saling menyakitkan, Insya Allah rumah tangga akan tenteram.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: 20 Perilaku Durhaka Suami terhadap Istri / Drs. M. Thalib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x