8 Puisi Rumi tentang Hati, Sufistik, kebahagiaan, Keindahan, dan Cahaya Ilahi: Kumpulan Bait Syair Masnawi

- 27 Februari 2022, 21:56 WIB
8 Puisi Rumi tentang Hati, Sufistik, kebahagiaan, Keindahan, dan Cahaya Ilahi: Kumpulan Bait Syair Masnawi
8 Puisi Rumi tentang Hati, Sufistik, kebahagiaan, Keindahan, dan Cahaya Ilahi: Kumpulan Bait Syair Masnawi /Hans/Pixabay

SRAGEN UPDATE – Dalam perjalanan hidupnya, Jalaluddin Rumi atau lebih dikenal Rumi gemar mengekspresikan rasa cintanya kepada Tuhan dan orang-orang yang ditemuinya ke dalam sebuah puisi.

Puisi-puisi Rumi terangkum dalam Kitab Masnawi, yang berisi sekumpulan puisi dan syair khas Persi, seperti dalam artikel ini yang memuat puisi Rumi tentang hati, sufistik, kebahagian, keindahan, dan cahaya ilahi.

Gagasan Rumi mengenai makhluk yang ada di dunia ini dan alam semesta merupakan manifestasi cahaya ilahi, di mana kita semua mewarisi sifat-sifat keagungan Sang Maha Pecipta.

Hati Rumi dipenuhi dengan kecintaannya kepada Tuhan yang begitu luar biasa, sehingga diekspresikan melalui tarian berputar-putar yang melambangkan makna Sama’ (pendengaran)-istilah yang digunakan para sufi.

Baca Juga: 7 Puisi Rumi tentang Jiwa, Akhlak, Kesalahan, Petunjuk, Teman dan Persahabatan yang Begitu Dalam dan Menyentuh

Tak heran jika puisi-puisi Rumi juga sarat akan cinta dan kasih sayang, juga membicarakan hal lain sejak manusia lahir hingga meninggal.

Berikut delapan puisi Rumi tentang hati, sufistik, kebahagiaan, keindahan, dan cahaya ilahi:

1. Penganut sufi yang nyata adalah seseorang yang mencari kemurnian diri,

Bukan yang (sekadar) memakai jas darwis dah berjalan dengan khidmat. –Rumi

2. Bulan muncul di langit pada saat fajar,

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Rumi: Kisah Hidup dan Pesan-pesannya / Cihan Okuyucu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x