8 Ayat di Al Quran Tentang Bersyukur yang Harus Kamu Tahu, Lengkap dengan Artinya

- 30 Agustus 2022, 20:05 WIB
8 Ayat di Al Quran Tentang Bersyukur yang Harus Kamu Tahu, Lengkap dengan Artinya
8 Ayat di Al Quran Tentang Bersyukur yang Harus Kamu Tahu, Lengkap dengan Artinya /Pixabay/TayebMEZAHDIA

“Makanlah sebagian apa yang telah Allah anugerahkan kepadamu sebagai (rezeki) yang halal lagi baik dan syukurilah nikmat Allah jika kamu hanya menyembah kepada-Nya.”

  1.     Surah Saba’ Ayat 15

لَقَدْ كَانَ لِسَبَاٍ فِيْ مَسْكَنِهِمْ اٰيَةٌ  ۚجَنَّتٰنِ عَنْ يَّمِيْنٍ وَّشِمَالٍ ەۗ كُلُوْا مِنْ رِّزْقِ رَبِّكُمْ وَاشْكُرُوْا لَهٗ  ۗبَلْدَةٌ طَيِّبَةٌ وَّرَبٌّ غَفُوْرٌ

Artinya:

Baca Juga: 6 Keutamaan Membaca Al Quran di Bulan Ramadhan, Nomor Terakhir Paling Istimewa

Sungguh, pada kaum Saba’ benar-benar ada suatu tanda (kebesaran dan kekuasaan Allah) di tempat kediaman mereka, yaitu dua bidang kebun di sebelah kanan dan kiri. (Kami berpesan kepada mereka,) “Makanlah rezeki (yang dianugerahkan) Tuhanmu dan bersyukurlah kepada-Nya. (Negerimu) adalah negeri yang baik (nyaman), sedangkan (Tuhanmu) Tuhan Yang Maha Pengampun.”

  1.     Surah Adh Dhuha Ayat 11

وَاَمَّا بِنِعْمَةِ رَبِّكَ فَحَدِّثْ ࣖ

Artinya:

Baca Juga: 5 Cara Atasi Anxiety Dalam Islam, Referensi Ayat Al-Quran dan Hadits Agar Hati Lebih Lega

“Terhadap nikmat Tuhanmu, nyatakanlah (dengan bersyukur).”***

Halaman:

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah