5 Tips Tolak Ajakan Bukber Saat Bulan Puasa 2023, Jangan Takut Menolak Jika Membebani Diri atau Tidak Bisa

- 21 Maret 2023, 20:25 WIB
5 Tips Tolak Ajakan Bukber Saat Bulan Puasa 2023, Jangan Takut Menolak Jika Membebani Diri atau Tidak Bisa
5 Tips Tolak Ajakan Bukber Saat Bulan Puasa 2023, Jangan Takut Menolak Jika Membebani Diri atau Tidak Bisa /Pexels

Tidak kalah pentingnya, bukber kadang dijadikan sebagai tempat untuk gibah, membicaran keburukan teman lain yang tidak hadir atau orang lain.

 

Bagi kamu yang merasa bukber juga menghalangi untuk kegiatan tarawih berjamaah karena waktunya yang biasanya sampai waktu untuk tarawih.

Sangat singkat jika bukber selesai sebelum waktu tarawih dimulai.

Baca Juga: 12 Aturan Baru Arab Saudi pada Bulan Ramadhan, Ada Aturan Melarang Menyumbang untuk Beri Makan Orang Berpuasa

Untuk itu, bagi yang mempunyai alasan tertentu sehingga tidak bisa mengikuti acara bukber namun tidak enak untuk menolak.

Berikut 5 tips menolak ajakan bukber saat bulan puasa 2023 dengan cara aman:

1. Tetap bersikap positif saat menolak

Terapis dan pendiri Croooked Counseling di Ohio, Amerika Serikat Allyssa Dziurlaj menyarankan untuk mengggunakan kalimat ini saat menolak suatu ajakan.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x