11 Tata Cara Berbuka Puasa Sesuai Syariat, Baca Doa Sebelum atau Sesudah Berbuka?

- 11 Maret 2023, 20:23 WIB
11 Tata Cara Berbuka Puasa Sesuai Syariat, Baca Doa Sebelum atau Sesudah Berbuka?
11 Tata Cara Berbuka Puasa Sesuai Syariat, Baca Doa Sebelum atau Sesudah Berbuka? /Pixabay/mohamed hassan

SRAGEN UPDATE – Dalam hal berbuka puasa, timbul perdebatan antara apakah doa dibaca sebelum atau sesudah makan dan minum.

 

Dalam beberapa hadits dan keterangan kitab ulama, disebutkan tata cara berbuka puasa yang salah satunya adalah bahwa membaca doa buka puasa dilakukan setelah berbuka.

Berikut 11 tata cara berbuka puasa sesuai syariat, bersumber dari website resmi Nahdlatul Ulama, Islam.nu.or.id.

Baca Juga: Spoiler Kokdu: Season Of Deity Episode 13: Kokdu Hadapi Bahaya karena Memilih Bersama Gye Jeol

  1. Menyegerakan berbuka jika telah yakin akan waktu masuknya buka puasa atau waktu Maghrib.

  2. Dahulukan berbuka puasa sebelum melaksanakan shalat Maghrib.

  3. Membaca bacaan Basmalah sebelum berbuka puasa. Jika terlupa, baca Bismillâhi awwalahu wa âkhirahu (Dengan Nama Allah sejak awal dan akhir makan/minum).

  4. Disunahkan untuk memakan kurma dengan jumlah ganjil, seperti tiga atau lima, terutama dengan kurma basah, tapi boleh juga dengan kurma kering.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x