Ateam Umumkan VAV Resmi Berpisah dengan Mereka karena Putuskan untuk Akhiri Kontrak

1 Maret 2024, 16:52 WIB
Ateam Umumkan VAV Resmi Berpisah dengan Mereka karena Putuskan untuk Akhiri Kontrak /Soompi/

SRAGEN UPDATE - Boy group VAV akan resmi berpisah dengan agensi mereka yaitu Ateam.

Kabar Ateam akan berpisah dengan Ateam pun telah diumumkan secara resmi oleh agensi tersebut.

Pada tanggal 29 Februari 2024, Ateam mengumumkan bahwa mereka dan VAV yang pertama kali debut pada tahun 2015 telah sepakat untuk mengakhiri kontrak eksklusif para anggota dengan agensi tersebut.

"Halo, kami Ateam.

Pertama-tama, kami ingin menyampaikan apresiasi tulus kami kepada para penggemar yang telah mencintai dan mendukung VAV.

Baca Juga: 11 Macam Alat-alat yang Perlu Dipersiapkan Pemula dalam Pembuatan Roti dan Kue

Sayangnya, dengan sedih kami harus menyampaikan bahwa kontrak eksklusif dengan anggota VAV telah berakhir.

Setelah melalui banyak diskusi, VAV dan Ateam sepakat untuk mengakhiri kontrak eksklusif.

Kami sangat mengapresiasi anggota VAV atas komitmen jangka panjang mereka sebagai artis kami dan kami akan terus mendukung aktivitas individu mereka di masa depan.

Kami dengan hormat meminta para penggemar untuk terus menunjukkan cinta dan dorongan yang tak tergoyahkan kepada semua anggota untuk memulai perjalanan baru.

Terima kasih," ucap mereka.

Kabar jika VAV akan berpisah dengan agensi mereka yaitu Ateam tentu membuat para penggemar sedih.

Para penggemar tentunya ingin masih bisa melihat VAV berada di bawah naungan Ateam.

Pembaruan kontrak antara artis dan idolnya sudah hal yang wajar di industri hiburan khususnya Korea.

Baca Juga: 7 Drama Korea yang Diperankan oleh Park Shin Hye, Penggemarnya Wajib Tonton dan Tahu!

Pembaruan kontrak biasanya dilakukan saat masa kontrak si artis dan agensi sudah hampir habis.

Biasanya pembaruan kontrak dilakukan jika si artis ingin memperpanjang masa kontrak dengan agensinya.

Tentunya jika VAV tidak memperbarui kontraknya maka masa kontraknya dengan Ateam tidak di perpanjang.

Hal tersebut tentunya membuat VAV tidak akan lagi bekerja sama maupun dibawah naungan Ateam.

Para penggemar tentunya sedih karena boy group tersebut tidak akan lagi berada di Ateam.

Walau tidak lagi berada di Ateam, dipastikan VAV akan tetap akan menyapa para penggemar mereka.

Hal tersebut membuktikan walau VAV tidak lagi berada di Ateam tetapi mereka masih peduli kepada para penggemar.

Para penggemar harus tetap mendukung keputusan VAV yang memutuskan berpisah dengan Ateam.

Tentunya sebagai seorang penggemar, kita harus selalu mendukung idola kita selama itu dalam bentuk hal yang positif.

Baca Juga: Pajak Sulawesi Selatan, Barat, dan Tenggara ‘Sulselbarta’ Capai Hampir 2 Triliun Rupiah Periode Januari 2024

Dukung para penggemar akan menguatkan para anggota VAV setelah mereka berpisah dengan Ateam.

Mari tetap mendukung VAV kedepannya, walau mereka kini tidak lagi berada di bawah naungan Ateam.***

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Soompi

Tags

Terkini

Terpopuler