IKSAN BOYS, Ini 4 Fakta Unik Kampung Jeongwoo dan Junghwan Treasure, Disebut Kota Perhiasan

- 12 Mei 2022, 20:28 WIB
So Junghwan dan Park Jeongwoo TREASURE yang dijuluki Iksan boys.*
So Junghwan dan Park Jeongwoo TREASURE yang dijuluki Iksan boys.* //Twitter

SRAGEN UPDATE - Iksan Boys adalah sebutan untuk Junghwan Treasure dan Jeongwoo Treasure yang berasal dari kampung halaman yang sama yaitu Iksan.

Berdasarkan situs Travel Suggest, Iksan adalah wilayah Korea Selatan (umum) adalah sebuah kota di Korea Selatan, sekitar 110 mil atau (176 km ) selatan Seoul, ibu kota negara .

Iksan Boys, Junghwan Treasure dan Jeongwoo Treasure, sering dan kerap menyebutkan Iksan di setiap variety show boy group mereka di T-map Youtube Channel.

Bersumber dari The Soul of Seoul, Berikut  4 fakta unik Iksan, wisata dan budget di kampung kebanggaan Jeongwoo dan Junghwan Treasure beserta keunikan wilayah Korea Selatan ini.

1. Iksan adalah Kota Perhiasan

 

Iksan berjarak sekitar 3 jam di selatan Seoul dan pernah menjadi ibu kota kerajaan Baekje. Kota ini adalah kota Warisan Dunia UNESCO dan disebut "kota perhiasan".

 Baca Juga: IKSAN BOYS: Teume, 5 Wisata Unik dan Budget di Kampung Kebanggaan Jeongwoo dan Junghwan Treasure 

Mungkin, Teume (Treasure Maker) banyak yang penasaran sebenarnya ada wisata apa saja dan berapa budget jika singgah ke Iksan, Korea Selatan.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x