Berikut 3 Alasan Tidak Memberikan Makanan Padat Pada Bayi Berusia di Bawah 6 Bulan

- 24 April 2024, 21:01 WIB
Berikut 3 Alasan Tidak Memberikan Makanan Padat Pada Bayi Berusia di Bawah 6 Bulan
Berikut 3 Alasan Tidak Memberikan Makanan Padat Pada Bayi Berusia di Bawah 6 Bulan /

SRAGEN UPDATE - Memberikan makanan padat pada bayi yang belum mencapai usia enam bulan bisa berisiko.

ASI atau susu formula merupakan makanan utama yang disarankan untuk diberikan pada bayi dalam enam bulan pertama kehidupannya.

Memberikan makanan padat terlalu dini dapat menimbulkan beberapa masalah kesehatan yang serius.

Berikut 3 alasan tidak memberikan makanan padat pada bayi berusia dibawah 6 bulan:

Baca Juga: Yoon Bomi dari Apink dan Rado dari Black Eyed Pilseung Dikonfirmasi Berkencan!

1. Belum siap secara fisik

Sistem pencernaan bayi berusia di bawah enam bulan masih dalam tahap perkembangan.

Mereka belum memiliki kemampuan yang cukup untuk mencerna makanan padat dengan baik.

Memberikan makanan padat terlalu dini dapat menyebabkan gangguan pencernaan seperti diare, sembelit, atau reaksi alergi makanan.

2. Berbeda dengan ASI atau susu formula

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x