Tips Untuk Menjaga Kesehatan Mental: Ikuti 8 Cara Ini

- 15 Juli 2022, 20:59 WIB
Tips Untuk Menjaga Kesehatan Mental: Ikuti 8 Cara Ini
Tips Untuk Menjaga Kesehatan Mental: Ikuti 8 Cara Ini /Pexels/Radu Florin

SRAGEN UPDATE - Kesehatan mental merupakan bagian terpenting dari kehidupan kita. Karena kesehatan mental sangat berpengaruh terhadap penentuan sikap dan perilaku kita terhadap keseharian yang biasa kita jalani.

Namun terkadang masih banyak yang tidak menganggap bahwa kesehatan mental merupakan hal yang penting.

Misalnya orang tua kurang aktif mengecek kesehatan mental anaknya, atau kita dengan diri kita sendiri terkadang tidak memberikan ruang untuk saling berdiskusi mengenai kesehatan mental masing-masing.

Baca Juga: 13 Jenis Perasaan yang Sering Kamu Alami Tapi Sulit Dijelaskan, Menurut Psikolog

Banyak cara yang bisa kita lakukan untuk menjaga kesehatan mental.

Dilansir SragenUpdate.com dari akun YouTube Mangusada Channel , berikut cara-cara yang bisa kita gunakan untuk menjaga kondisi mental kita agar tetap sehat :

1. Kontrol Emosi Anda

Banyak hal yang bisa menganggu kesehatan mental kita, mulai dari masalah keluarga, teman , kerjaan maupun lain sebagainya.

Nah cara pertama untuk menjaga kesehatan mental yaitu dengan mengkontrol emosi kita.

Setiap masalah pasti akan ada jalan keluarnya, yang terpenting kita harus bersabar.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah