5 Cara Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak, Mudah, dan Gratis

- 31 Oktober 2022, 15:07 WIB
5 Cara Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak, Mudah, dan Gratis
5 Cara Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak, Mudah, dan Gratis /tangkapan layar YouTube/HISTORIUS

SRAGEN UPDATE - Bagi pecinta K-pop atau K-drama pasti pernah kepikiran untuk belajar bahasa Korea.

Entah tujuannya supaya bisa nonton drama tanpa subtitle, paham arti dari lagu Korea yang kita suka, bisa nonton Variety Show Korea, atau mengerti apa yang bias kita sedang bicarakan.

Lalu bagaimana cara belajar bahasa Korea agar bisa mencapai salah satu tujuan di atas, terlebih secara otodidak dan tanpa biaya sepeser pun alias gratis?

Dilansir SragenUpdate.com dari kanal YouTube Zahid Ibrahim, Berikut 5 cara belajar bahasa Korea secara otodidak dan gratis:

Baca Juga: Pesta Halloween Itaewon Menjadi Tragedi Mengerikan Terbesar Kedua di Korea Selatan

1. Mempelajari Hangeul

Hangeul memiliki 21 vokal yang terdiri dari 10 vokal dasar dan 11 vokal rangkap dan memiliki 19 konsonan yang terdiri dari 14 konsonan dasar dan 5 konsonan rangkap.

Cara menghafal hanguel adalah dengan cara perbanyak latihan menghafal, tidak ada jalan pintas lain.

Setelah menghafal hangeul, cobalah berlatih menulis nama-nama benda atau hewan yang ada di sekelilingmu dengan menggunakan hangeul.

Jika kamu sudah hafal dan bisa menulis hanguel, langkah selanjutnya adalah dengan mempelajari Batchim atau aturan baca bahasa Korea.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x