Sistem Pendidikan di Finlandia yang Merupakan Tempat Pembelajaran Terbaik di Dunia

- 17 Agustus 2021, 13:43 WIB
Ilustrasi bantuan pendidikan untuk anak yatim piatu akibat Covid-19
Ilustrasi bantuan pendidikan untuk anak yatim piatu akibat Covid-19 /pixabay / Sasin Tipchai /

SRAGEN UPDATE – Menurut survei yang dilakukan baru-baru ini, Finlandia memiliki sistem pendidikan terbaik di dunia yang menjadi salah satu tempat pembelajaran yang menjadi percontohan

Finlandia telah menjadi pusat perhatian sejak tahun 2000 dengan menempati negara dengan pendidikan terbaik dan menjadi yang terdepan di dunia.

Finlandia bahkan tetap menempati peringkat pertama setelah beberapa kategori yang ditetapkan mendapatkan penambahan dalam menentukan sistem pendidikan terbaik di dunia.

Finlandia bahkan berhasil tampil baik dan bersaing dengan ketat ke negara yang memiliki pebaikan pesat dibidang pendidikan seperti Korea Selatan dan Jepang. Negara Eropa tersebut berhasil menduduki peringkat tinggi pada beberapa indikator yang ditetapkan seperti:

Baca Juga: Berbagai Es Krim Unik dan Lezat di Seluruh Dunia yang Harus Dicoba

- Rasio guru dan murid dalam satu kelas pembelajaran

- Jumlah siswa yang lulus di sekolah dasar

- Jumlah siswa yang lulus di sekolah menengah

Finlandia menawarkan pendidikan gratis kepada warga negaranya secara cuma-cuma.

Halaman:

Editor: Denny Anugrah Wicaksono

Sumber: Education System


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah