Puncak Gerhana Bulan Total Muncul Hari Ini, 8 November 2022, Ini Jadwal dan Daftar Wilayah yang Dapat Melihat!

- 8 November 2022, 16:47 WIB
Puncak Gerhana Bulan Total Muncul Hari Ini, 8 November 2022, Ini Jadwal dan Daftar Wilayah yang Dapat Melihat!
Puncak Gerhana Bulan Total Muncul Hari Ini, 8 November 2022, Ini Jadwal dan Daftar Wilayah yang Dapat Melihat! /Afifah Amani/Pixabay: adege
  • Puncak Gerhana

Pukul 18.00.22 WIB/19.00.22 WITA/20.00.22 WIT

Dapat diamati di seluruh Indonesia kecuali Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Bengkulu

  • Akhir Total (U3)

Pukul 18.41.37 WIB/19.41.37 WITA/20.41.37 WIT

Dapat diamati di seluruh Indonesia

  • Akhir Sebagian (U4)

Pukul 19.49.03 WIB/20.49.03 WITA/21.49.03 WIT

Baca Juga: 5 Tanda Kalau Kamu Punya Tipe Kepribadian Introvert Sosial, Mau Bersosialisasi tapi Tetap Butuh Waktu Sendiri

Dapat diamati di seluruh Indonesia

  • Akhir Penumbra (P4)

Pukul 20.56.08 WIB/21.56.08 WITA/22.56.08 WIT

Dapat diamati di seluruh Indonesia***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah