Manfaat Mengelola Emosi dengan Baik, Salah Satunya Pembawa Pesan

- 22 Oktober 2022, 17:05 WIB
Manfaat Mengelola Emosi dengan Baik, Salah Satunya Pembawa Pesan
Manfaat Mengelola Emosi dengan Baik, Salah Satunya Pembawa Pesan /Pexels/Odonata Wellnesscenter

Reaksi yang berlebihan atau tidak tepat dalam rangsangan tersebut dapat menyebabkan konsekuensi negatif dalam kemampuan kita untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan.

Perlu dilakukan penyaringan informasi terhadap apa yang terjadi dalam kehidupan.

Baca Juga: Ini 7 Pekerjaan yang Cocok bagi Kaum Introvert Agar Tak Cepat Lelah Karena Bertemu Banyak Orang

Dengan mengontrol emosi dan memberikan respon yang tidak terlalu berlebihan maka akan lebih berdampak positif dalam berinteraksi.

Terutama dalam menghindari dari emosi yang negatif hingga berakhir dengan stres yang berkepanjangan.

Pengelolaan emosi yang tepat dapat memberikan keseimbangan tertentu dalam melakukan suatu penilaian dalam menghadapi setiap masalah.

Dampak dari tidak terkontrolnya emosional dan kondisi mental seseorang dapat menyebakan kecemasan berlebihan dan juga depresi yang akut.

Perlunya berfikir positif dahulu sebelum bertindak merupakan salah satu langkah utama dalam pencegahan dampak emosional tersebut.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x