Tips Jitu Tembus Penerbit Mayor untuk Penulis Pemula, Kenali Tema hingga Jangan Keras Kepala

- 1 Agustus 2021, 13:42 WIB
 Ilustrasi penulis. Tips bagi penulis pemula agar bisa tembus penerbit mayor.
Ilustrasi penulis. Tips bagi penulis pemula agar bisa tembus penerbit mayor. /StartupStockPhotos/pixabay.com/startupstockphotos

Setelah mengenal tema, kita beralih ke genre tulisan.  Genre tulisan memiliki banyak jenisnya, seperti horor, romance, misteri, teenlit, fanfiction, dan lain sebagainya.

Kenali genre tulisan dan kategorikan ke dalam salah satunya.Jika memang tulisan mengusung genre horor dan diselingi dengan thriller, pilih yang paling mendominasi.

Baca Juga: Olivia Tommy Mengundurkan Diri Dari Masterchef Indonesia Season 8 pada 31 Juli 2021

 

3. Membuat Daftar Penerbit Mayor

Penerbit mayor yang ada sudah termasuk banyak. Seperti Gramedia, Mizan, Bentang Pustaka, dan lainnya. Tidak hanya itu, dari penerbit mayor pun memiliki anak penerbit. 

Misalnya pada Bentang Pustaka memiliki anak penerbit, yakni Bentang Belia yang cenderung menerbitkan buku-buku anak muda.

 

4. Mengenali Penerbit yang Diincar

Dari daftar penerbit mayor yang sudah dibuat, pilihlah yang sesuai dengan karakter tulisanmu. Hal ini dilakukan karena tidak semua penerbit cocok dengan semua tulisan penulis.

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah