15 Kata-Kata Quotes Nasihat dari Tokoh Nusantara, Cocok untuk Caption, Keren, Inspiratif dan Penuh Makna

- 2 Juli 2022, 20:52 WIB
15 Kata-Kata Quotes Nasihat dari Tokoh Nusantara, Cocok untuk Caption, Keren, Inspiratif dan Penuh Makna
15 Kata-Kata Quotes Nasihat dari Tokoh Nusantara, Cocok untuk Caption, Keren, Inspiratif dan Penuh Makna /Pixabay.com/LoboStudioHamburg

4. "Tidak ada manusia, tiba-tiba baik, tiba-tiba benar. Ada proses agar menjadi baik Dan proses menjadi benar." KH . Mudjib Musta'in Romly.

5. "Perempuan harus sehat secara reproduksi, pintar secara intelektual dan mandiri dalam berfikir dan finansial. Jangan bergantung nasibnya kepada laki-laki/suami. Orang yang tergantung itu bagai orang yang tidak merdeka. Saat orang tempatnya bergantung tidak ada, dia akan kehilangan segalanya. Ketergantungan bisa menga kibatkan keterbelakangan." KH. Husein Muhammad.

Baca Juga: Jaehyun NCT Merekomendasikan 3 Film yang Cocok di Musim Panas, Berikut Quotes Dari Tiap Film!

6. "Kebahagiaan itu ibaratnya kupu-kupu, jika kau mengejarnya ia melarikan diri darimu. Tapi jika kau duduk dengan tenang, ia akan turun ke tanganmu. Maka bersabarlah karena sabar itu indah." Syaikh Ali Jaber.

7. "Hati yang bersih Tak butuh penghargaan, Tak butuh penghormatan, Tak butuh pengakuan, Akan ditumbuhi oleh keikhlasan dan istiqomah." KH . Dimyati Rois.

8. "Boleh jadi keterlambatanmu dari suatu perjalanan adalah keselamatanmu. Boleh jadi tertundanya pernikahanmu adalah suatu keberkahan." KH. M. Quraish Shihab

9. "Jomblo bertahun-tahun karena pernah dikecewakan. Sekali nikah, jodohnya sangat baik. Semoga itu kamu!." Sujiwo Tejo.

Baca Juga: Kurang Percaya Diri? 14 Quotes Merry Riana Mengenai Kegagalan, Kehidupan, Bahagia: Dijamin Keraguanmu Hilang

10. "Dalam keadaan marah dan murka, jadilah seperti orang mati. Diam, jangan lakukan apapun, agar tak salah dan menyesal kemudian." Jalaluddin Rumi.

11. "Kenapa kita sedemikian ribet dalam hidup? Karena kita terlalu berlebihan dan menginginkan banyak hal yang sebenarnya tidak diperlukan." Gus Baha.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati

Sumber: Instagram @dawuhguru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x