Cara Menghadapi Pasangan yang Gaslighting Menurut Psikolog

- 12 Juli 2022, 21:29 WIB
Cara Menghadapi Pasangan yang Gaslighting Menurut Psikolog
Cara Menghadapi Pasangan yang Gaslighting Menurut Psikolog /

SRAGEN UPDATE – Gaslighting dapat terjadi pada siapapun termasuk dalam hubungan romantis Anda dengan pasangan.

Hubungan dengan gaslighter bukan sebuah hubungan yang sehat. Anda perlu menghadapinya dan mengatasi masalah mengenai gaslighting ini.

Mengakhiri suatu hubungan bisa menjadi hal yang sulit bagi siapa pun. Namun, jika hubungan itu toxic. Ada banyak faktor lain yang perlu dipertimbangkan ketika mencoba untuk melanjutkan.

Sebagai bentuk pelecehan emosional, gaslighting awalnya sulit untuk dideteksi dan bahkan lebih sulit untuk ditangani setelah menjadi kebiasaan.

Mungkin sulit untuk menemukan tanda-tanda gaslighting. Tetapi setelah Anda memastikan bahwa pasangan Anda melakukannya, Anda pasti ingin mengambil langkah yang tepat untuk mengatasinya.

Baca Juga: 4 Cara Menghadapi Remaja yang Mengalami Mood Swing Menurut Saran Psikolog

Dilansir dari Bustle, Dr. Stephanie Moulton Sarkis seorang konselor kesehatan mental berlisensi dan penulis Healing From Toxic Relationships menyarankan beberapa hal untuk mengatasi pasangan gaslighting.

  1. Tinggalkan Hubungan

Dalam banyak kasus kekerasan dalam rumah tangga dan pelecehan emosional, meninggalkan hubungan itu bukan suatu hal yang mudah.

Mungkin ada unsur-unsur seperti anak-anak bersama atau ketakutan akan pembalasan yang dapat membuat korban merasa terjebak dalam situasi mereka.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati

Sumber: Bustle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah