Ini 3 Cara Mengatasi Trust Issue Menurut Terapis Kesehatan Mental

- 27 Juli 2022, 19:41 WIB
Ini 3 Cara Mengatasi Trust Issue Menurut Terapis Kesehatan Mental
Ini 3 Cara Mengatasi Trust Issue Menurut Terapis Kesehatan Mental / Pixabay/Omaralnahi/

SRAGEN UPDATE – Masalah trust issue berkembang sebagai hasil dari pengalaman yang pernah kita dapatkan di masa lalu atau sekarang.

Seorang psikolog bernama Nicole Beurkens, Ph.D mencatat bahwa jika seseorang mengalami pengkhianatan, pengabaian, atau bahaya ketika mereka masih muda, ini dapat menyebabkan timbulnya trust issue ketika mereka telah menjadi orang dewasa.

Selain itu, Beurkens juga menambahkan bahwa masalah trust issue dapat berkembang sebagai akibat dikhianati atau disakiti dalam sebuah hubungan, baik itu teman, anggota keluarga, atau pasangan.

Lalu, bagaimana caranya mengatasi masalah trust issue?

Baca Juga: Waspadai! 7 Efek Buruk Overthinking Bagi Kesehatan Mental yang Perlu Kamu Tahu, Jangan Anggap Sepele!

Dilansir SragenUpdate.com dari mindbodyreen, berikut 3 cara yang dapat kamu lakukan untuk mengatasi masalah trust issue menurut terapis kesehatan mental:

  1.     Proses dapat meringankan rasa sakit

Beurkens mengatakan bahwa menyadari masalah trust issue ada di dalam diri kita adalah langkah penting pertama yang perlu diketahui.

Hal tersebut dapat menjadi sebuah pelajaran yang berharga untuk memproses pengkhianatan yang kita dapat, rasa sakit, dan asal usul masalah trust issue lainnya.

Meskipun butuh waktu, cobalah untuk menjalaninya dan nikmati proses tersebut, karena nantinya rasa sakit itu akan dapat kamu lewati dengan sendirinya.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah