3 Tanda Seseorang Mati Rasa Beserta Tips Menyembuhkannya

- 29 Juli 2022, 15:49 WIB
3 Tanda Seseorang Mati Rasa Beserta Tips Menyembuhkannya
3 Tanda Seseorang Mati Rasa Beserta Tips Menyembuhkannya /Pixabay/pasja1000/

SRAGEN UPDATE - Mati rasa atau dalam bahasa ilmu psikologi disebut dengan emotional numbness  memiliki tanda-tanda tertentu.

Kondisi ketika seseorang mengalami penurunan reaksi emosional. Sederhananya sering tidak merasakan apa-apa terhadap suatu hal.

Umumnya, mengapa seseorang bisa mati rasa dikarenakan beberapa faktor seperti kejadian traumatis, pernah tersakiti secara emosional yang cukup besar dan tak terlupakan atau dalam kondisi berduka hingga terpuruk.

Baca Juga: 6 Tanda Seseorang Belum Mengenal Diri Sendiri

Dalam beberapa jurnal artikel dan teori psikologi tentang mati rasa, berikut 3 tanda seseorang sudah mati rasa dan tips menyembuhkannya:

1. Hilang Gairah/Minat dengan Aktivitas yang Dulu Disukai

Jadi apabila seseorang menyukai suatu kegiatan atau suatu hal seperti hobi namun tiba-tiba dia terlihat kehilangan minat maka itu adalah salah satu ciri seseorang mati rasa.

Terdapat beberapa level yang berawal dari malas, mengerjakannya sekali hingga tidak mengejar mengerjakannya sama sekali.

Jika sudah sampai pada tahap hilangnya gairah atau minat bisa jadi ini merupakan suatu tanda pada sesuatu yang salah. 

Halaman:

Editor: Arina Nihayati

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah