4 Tips Mencuci Buah dan Sayur yang Aman, Bisa Anda Terapkan

- 29 Oktober 2022, 19:56 WIB
4 Tips Mencuci Buah dan Sayur yang Aman, Bisa Anda Terapkan
4 Tips Mencuci Buah dan Sayur yang Aman, Bisa Anda Terapkan /Pixabay

Mencuci buah dan sayur sebaiknya menggunakan air mengalir.

Baca Juga: ITZY Sukses Memulai Tur Dunia Pertama Mereka ‘CHECKMATE’ di Los Angeles Amerika Serikat

Menggosok produk (buah dan sayur) untuk menghilangkan mikroba dan residu pestisida.

Jika mencuci buah yang sedikit kasar atau kotor, seperti melon dan mentimun Anda bisa menggunakan sikat yang memiliki bulu lembut.

2. Rendam dengan air

Penelitian yang dipublikasikan di Journal of Food Protection, mengatakan bahwa dalam kebanyakan kasus, merendam produk (buah dan sayur) setidaknya selama 2 menit lebih efektif dalam mengurangi bakteri berbahaya.

3. Rendam dengan air yang telah dicampur cuka

Sebuah studi yang lebih tua dari Journal of Food Protection, menyarakankan untuk menambahkan sedikit cuka kedalam air yang akan digunakan untuk merendam buah dan sayur, hal ini bekerja lebih baik untuk mencegah keracunan makanan.

“Saya suka menggunakan solusi lima persen,” kata Twellman, yang dikutip dari thehealthy.com.

“Tapi itu tidak harus sangat tepat,” lanjutnya.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah