Setelah BWF Umumkan Kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020, Berikut Fakta Menarik dari Kejuaraan Badminton

- 6 Juli 2021, 20:55 WIB
Setelah diumumkan daftar kualifikasi pemain Badminton untuk Olimpiade Tokyo 2020 pada 5 Juli 2021 oleh Badminton World Federation (BWF) , berikut ini fakta-fakta menarik yang perlu diketahui tentang dunia badminton.
Setelah diumumkan daftar kualifikasi pemain Badminton untuk Olimpiade Tokyo 2020 pada 5 Juli 2021 oleh Badminton World Federation (BWF) , berikut ini fakta-fakta menarik yang perlu diketahui tentang dunia badminton. /DNI SK/

 

SRAGEN UPDATE – Setelah diumumkan daftar kualifikasi pemain Badminton untuk Olimpiade Tokyo 2020 pada 5 Juli 2021 oleh Badminton World Federation (BWF).

Berikut ini fakta-fakta menarik yang perlu diketahui tentang dunia badminton.

Dikutip dari akun Instagram @badmintalk_com Pada kualifikasi tersebut, setiap negara mengirim dua wakil di tiap masing-masing kategori cabang.

Pemain yang masuk ke dalam kualifikasi ini berdasarkan dari ranking maupun cara khusus.

Cara khusus yang ditetapkan ada tiga jalur. Jalur Continental Place, Tripartite Invitation dan International Olympic Committee (IOC).

Baca Juga: Pastikan Masuk ke Babak Kualifikasi Badminton Olimpiade Tokyo 2020, Jojo dan 7 Lainnya Siap Training di Jepang

Pada jalur Continental Place merupakan kuota khusus untuk memastikan kategori cabang ada perwakilan dari 5 benua, khususnya untuk sektor ganda pasangan pemainnya harus berada di Top 50.

Sedangkan Tripartite Invitation ini kuota khusus untuk negara yang mengirim sedikit atlet di Olimpiade (biasanya kurang dari 10).

Halaman:

Editor: Ayu Ningrum Asiyah

Sumber: Instagram @badmintalk_com olympics.bwfbadminton.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x