Simak! Hal Wajib yang Dilakukan saat Antar Anak Vaksinasi Covid-19

- 3 Januari 2022, 14:05 WIB
Info vaksinasi Covid-19 untuk anak-anak di SD atau MI tanggal 3 sampai 7 Januari 2022 di Kabupaten Kediri.
Info vaksinasi Covid-19 untuk anak-anak di SD atau MI tanggal 3 sampai 7 Januari 2022 di Kabupaten Kediri. /Pixabay.com/ mohamed_hassan

Baca Juga: Prediksi Trend di Tahun 2022, Gudangnya Inspirasi Para Content Creator

Dampak yang muncul pada anak yang mungkin dapat terlihat dari perilaku mereka adalah panas, nafsu makan menurun dan kurang berenergi.

Untuk mengatasi hal tersebut, alangkah lebih baik orang tua segera berkonsultasi dengan dokter atau tenaga medis yang dapat meberikan rekomendasi akurat terkait keluhan tersebut.

  1. Pahami tujuan vaksinasi

Pemberian vaksinasi yang dilakukan pemerintah tentunya mempunyai tujuan yang baik untuk warganya, diantaranya adalah.

Baca Juga: Kenalan dengan Jared Leto, si Ganteng Pemeran Utama Film ‘Morbius’

  • Untuk mengurangi dampak penularan penyakit seseorang
  • Mencegah penyakit tertentu pada persebaran masyarakat
  • Menangkal panyakit yang disebabkan oleh virus

Selain itu juga pahamilah manfaat vaksinasi, diantaranya:

  • Melindungi anak dari bahaya penyakit
  • Mencegah cacat
  • Mencegah penularan penyakit oleh virus
  • Memberi antibodi pada tubuh anak

Seorang anak perlu melakukan vaksinasi sesuai dengan batas usia yang telah ditetapkan. Anak yang telah melakukan vakasinasi memiliki resiko kecil untuk tertular penyakit.

Ataupun ketika tertular penyakit maka akan mengalami gejala ringan saja dari dampak penularan penyakit tersebut.

Hal tersebut tentunya sangat baik jika dibandingkan dengan dampak yang sangat berat akibat tertular penyakit tanpa adanya vaksinasi.

Baca Juga: Wi Ha Joon Tahu Trauma Masa Kecil Lee Dong Wook Penyebab Alter Ego, Penjelasan Drakor Bad and Crazy Eps 5

Halaman:

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah