Kisah Sa’ad bin Abi Waqash, Sahabat Nabi SAW yang Mendapat Karomah Berupa Berjalan di Atas Air: Asal & Islam

- 30 April 2023, 13:23 WIB
Ilustrasi: Kisah Sa’ad bin Abi Waqash, Sahabat Nabi SAW yang Mendapat Karomah Berupa Berjalan di Atas Air: Asal & Islam
Ilustrasi: Kisah Sa’ad bin Abi Waqash, Sahabat Nabi SAW yang Mendapat Karomah Berupa Berjalan di Atas Air: Asal & Islam /YouTube Kisah Teladan

Melihat anaknya menangis, Sa'ad bertanya, "Anakku, kenapa engkau menangis?"

"Karena persinggahan terakhirmu wahai ayahku," jawab anaknya itu.

 

Sa’ad berkata lagi, "Anakku, janganlah menangis. Sesungguhnya Allah tidak akan menyiksaku, karena aku termasuk penduduk surga."

Sa'ad berwasiat kepada anaknya agar mengafaninya dengan selendang dari wol yang pernah ia pakai pada sat perang Badar. la wafat di rumahnya di Aqig, sekitar 10 mil dari Madinah. Jenazahnya disalati oleh istri-istri Nabi lalu di dimakamkan di Baqi', di samping makam sahabat-sahabat Nabi lainnya.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x