Ada di Fase Self Improvement? Ini Dia Tips agar Tidak Mengulur Waktu

- 11 November 2022, 20:12 WIB
Ilustrasi Ada di Fase Self Improvement? Ini Dia Tips agar Tidak Mengulur Waktu
Ilustrasi Ada di Fase Self Improvement? Ini Dia Tips agar Tidak Mengulur Waktu /Freepik/@snowing

2. Setel alarm pengingat

Menggunakan alarm sebagai pengingat dapat membantu untuk meminimalisir kita mengulur waktu.

Misalnya jika kamu memiliki agenda untuk datang ke sebuah acara pada pukul 7 malam.

Maka, setel alarm pengingat satu jam atau lebih sebagai pengingat bahwa kamu harus bersiap untuk menghadiri acara tersebut.

3. Buat to-do-list

Membuat to-do-list atau jadwal tertulis juga dapat membantu dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

Selain kita menjadi tidak mengulur waktu, segala pekerjaan akan menjadi tertata dan tersusun dengan runtut.

Baca Juga: Bocoran Black Panther: Wakanda Forever: Mengenal Sosok Mutan Namor Lebih Jauh

Hal yang nampak sepele ini justru membawa pengaruh yang signifikan apabila selalu diterapkan pada keseharian.

4. Hindari bermain ponsel

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x