Perhatikan Hidangan Lebaran Biar Enggak Lebar-ans!!!

- 15 Mei 2021, 21:22 WIB
Resep Rendang Terlezat untuk Hidangan Lebaran, Cita Rasa Paling Nampol di Lidah!
Resep Rendang Terlezat untuk Hidangan Lebaran, Cita Rasa Paling Nampol di Lidah! /Instagram/

SRAGEN UPDATE – Setelah satu bulan berpuasa di bulan Ramdhan tibalah umat muslim merayakan kemenangannya dalam hari Raya Idul Fitri. Antusias umat muslim menyambut hari kemenangan tampak dengan segala pernak-pernik yang disiapkan. Termasuk menyiapkan hidangan spesial untuk Hari Raya.

Untuk memperingati hari Raya Idul Fitri atau yang biasa dikenal dengan lebaran, setiap daerah selalu memiliki hidangan khusus. Seperti Rendang yang merupakan hidangan andalan dari tanah Minang, Opor ayam juga khas dihidangkan di rumah orang Jakarta.

Nasi Gurih atau Nasi Kuning juga kerap ditemui di daerah Surabaya, serta berbagai hidangan khas dari daerah lainnya.

Hari Raya Idul Fitri atau yang lebih akrab dikenal dengan istilah Lebaran biasanya menyajikan hidangan dalam kalori yang cukup berat. Umumnya hidangan tersebut mengandung banyak lemak dan berkalori tinggi.

Baca Juga: Israel Meluncurkan Serangan Roket ke Jalur Gaza Saat Adzan Berkumandang

Naah, memeriahkan Hari Raya Idul Fitri juga tidak boleh lupa memperhatikan hidangan yang akan kita santap ya.

Jangan sampai di momen lebaran justru kita juga menjadi lebar-an!

Berikut ini kalori dan kandungan gizi pada makanan khas Idul Fitri,

Pertama, Rendang

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x