Suplemen Besi Pasca Donor Darah Sangat Diperlukan, Simak Penjelasannya!

- 24 Juli 2021, 07:01 WIB
zat besi setelah donor darah
zat besi setelah donor darah /Gerd Atman/

Baca Juga: Wajib Diketahui! Inilah Cara Mengobati Tekanan Darah Tinggi!

Bagi mereka-mereka yang rutin mendonorkan darah pastinya sudah sangat paham, kadar hemoglobin dalam darah harus memenuhi syarat tertentu.

Dibandingkan dengan pendonor yang tidak mengonsumsi besi, mereka yang mengkonsumsi suplemen besi 80 persen lebih cepat kembali ke kadar hemoglobin.

Dengan waktu rata-rata untuk mencapai kadar besi pra donor adalah 11 minggu di antara mereka yang mengkonsumsi suplemen dan 24 minggu di kelompok tanpa suplemen.

Dr. Kiss yang melakukan penelitian ini, menegaskan pentingnya menjaga kadar besi setelah donor darah bagi setiap orang.

Baca Juga: Cara Mengobati Tekanan Darah Tinggi (Hypertensi) Dengan Daun Sirih

Selain itu, juga menunjukkan bahwa suplementasi besi secara efektif memperbaiki hemoglobin bahkan pada pendonor dengan kadar besi yang lebih tinggi.***

 

Halaman:

Editor: Ayu Ningrum Asiyah

Sumber: Buku Serba serbi sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x