Resep Pecel Pitik Khas Banyuwangi ala Chef Juna, Cocok Untuk Menyambut Keluarga Mudik Lebaran

- 27 April 2022, 10:13 WIB
Resep Pecel Pitik Khas Banyuwangi ala Chef Juna, Cocok Untuk Menyambut Keluarga Mudik Lebaran
Resep Pecel Pitik Khas Banyuwangi ala Chef Juna, Cocok Untuk Menyambut Keluarga Mudik Lebaran /Tangkap layar YouTube/Belanja Dapur Official

SRAGEN UPDATE – Menjelang 1 syawal 1433 H, banyak masyarakat Indonesia melakukan mudik lebaran untuk bertemu keluarga.

Momen spesial ini akan lebih berharga ketika menyantap masakan khas dari daerah masing-masing.

Salah satunya resep pecel pitik khas banyuwangi ala Chef Juna ini yang cocok untuk menyambut keluarga saat mudik lebaran.

Baca Juga: Menjelang Hari Raya Idul Fitri, Berikut 7 Ucapan Hari Raya yang Cocok Dijadikan Quotes Ketika Lebaran

Kali ini Chef Juna akan membagikan tipsnya untuk membuat masakan khas Banyuwangi yang dinamakan Pecel Pitik. Berikut resep pembuatan masakan khas Banyuwangi yang lezat ini.

Bahan - bahan:

- 1 ekor ayam kampung muda 70 gram, dibelah 4.

- Air asam jawa

- 2 daun jeruk, hilangkan tengahnya iris tipis-tipis

- 1 sendok teh air perasan jeruk limau

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: YouTube / Belanja Dapur Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x