Benarkah Waktu Menyembuhkan Luka Batin? Begini Penjelasan Psikolog

- 26 Juli 2022, 21:29 WIB
Benarkah Waktu Menyembuhkan Luka Batin? Begini Penjelasan Psikolog
Benarkah Waktu Menyembuhkan Luka Batin? Begini Penjelasan Psikolog /Pixabay/vdnhieu.

SRAGEN UPDATE - Luka batin memang cukup menguras tenaga, hati, dan pikiran untuk menyembuhkannya. 

Banyak orang yang mengemukakan pendapat, bahwa waktu dapat menyembuhkan luka batin, tetapi apakah benar? 

Dilansir SragenUpdate.com dari akun Twitter @NtrovertID, nyatanya waktu saja tidaklah cukup, kita perlu melakukan sesuatu untuk mengobatinya. 

Seorang psikolog, doktor Guy Winch Ph.D. menjelaskan, sejak kecil terbiasa menjaga tubuh kita agar selalu sehat melalui gosok gigi dan mandi setiap hari. 

Baca Juga: Dampak Luka Batin Melarang Anak Menangis, Menurut Psikolog

Namun, apa yang kita lakukan untuk menjaga hati kita agar tetap sehat? 

Apa yang kita lakukan untuk menjaga hati kita agar lebih kuat dalam menghadapi penyesalan, penolakan, kesepian, atau hal-hal buruk lainnya yang mungkin melukai hati kita?

Kita cenderung menganggap remeh luka yang ada di dalam hati, kita berpikir luka yang ada dalam hati pasti juga sembuh dengan sendirinya. 

Padahal, kenyataannya tidak seperti itu. 

Halaman:

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x