Resep Chocolate Milk Bath Cake Ala Devina Hermawan, Lembut dan Tidak Terlalu Manis!

- 28 Februari 2023, 07:51 WIB
Resep Chocolate Milk Bath Cake Ala Devina Hermawan, Lembut dan Tidak Terlalu Manis!
Resep Chocolate Milk Bath Cake Ala Devina Hermawan, Lembut dan Tidak Terlalu Manis! /Tangkapan layar Youtube Devina Hermawan./
  • 2 butir telur ukuran besar (total 120 gr).
  • 2 sdt perisa vanila.

Bahan milk bath:

  • 200 ml MilkLife Fresh Milk Pure.
  • 200 ml MilkLife Fresh Milk Chocolate.
  • 35 gr kental manis putih.

Bahan choco whipped cream:

Baca Juga: Comeback Solo Rover Kai EXO Gunakan Bahan Denim dalam Foto-Foto Konsepnya Kali ini

  • 350 ml whipping cream.
  • 5-6 sdm selai cokelat.
  • 1 sdt perisa vanila.
  • ½ sdt garam.

Lainnya:

Milk chocolate / dark chocolate.

 

Langkah Pembuatan:

  • Di dalam mangkuk campurkan tepung terigu, bubuk cokelat, baking soda, baking powder, dan kopi bubuk.
  • Masukkan garam dan gula pasir, aduk dengan sambil disaring balloon whisk lalu masukkan Milk Life Fresh Milk Chocolate, telur, minyak, dan perisa vanila, aduk hingga rata.
  • Tuang ke dalam loyang lalu panggang di suhu 165°C selama 50 menit.
  • Untuk milk bath, campurkan MilkLife Fresh Milk Chocolate, MilkLife Fresh Milk Pure, dan kental manis, aduk rata. Dinginkan.

Baca Juga: Serial Korea True To Love atau Bo Ra Mulai 12 April 2023 akan Tayang di Prime Video

  • Untuk choco whipped cream, di dalam wadah tuang whipping cream, selai cokelat, perisa vanila dan garam lalu kocok. 
  • Pindahkan ke dalam piping bag, simpan di kulkas.
  • Setelah cake dingin, tusuk cake dengan tusuk sate lalu siram milk bath secara perlahan hingga meresap.
  • Semprotkan whipped cream lalu taburkan parutan cokelat di atasnya, dinginkan di dalam kulkas.

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti

Sumber: YouTube / Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x