WHO Kirim 26 Ilmuwan ke China Untuk Mencari Tahu Asal Usul Covid-19, Ini Kesempatan Terakhir

- 15 Oktober 2021, 08:21 WIB
Ilustrasi - WHO bentuk panel baru untuk ungkap asal-usul Covid-19.
Ilustrasi - WHO bentuk panel baru untuk ungkap asal-usul Covid-19. /Pixabay/18427938

SRAGEN UPDATE-  World Health Organization (WHO) baru saja membentuk tim khusus untuk menyelidiki asal - usul Covid-19.Seperti dikutip oleh Sragenupdate. Com dari Reuters.

Tim khusus ini bisa saja jadi langkah terakhir dan kesempatan terakhir WHO untuk bisa mencari asal - usul Covid-19 dan mendesak China untuk memberikan data awal kasus.

Seperti diketahui kasus pertama ditemukan di Kota Wuhan, China. Pada Desember 2019.  China secara tegas membantah teori yang mengatakan bahwa virus yang sekarang menjangkiti banyak orang merupakan hasil dari kebocoran laboratorium mereka.

Baca Juga: 805 Ribu Orang Warga Amerika di Kabarkan Mengalami Serangan Jantung Setiap Tahunnya, Apa Penyebabnya?

China juga merasa tidak perlu ada lagi kunjungan ataupun pemeriksaan ke negara mereka.

Chen Xu, duta besar China untuk PBB di Jenewa bahwa hasil penelitian sebelumnya sudah sangat jelas.
"Hasil penelitian kemarin cukup jelas, kami rasa sudah waktunya untuk mengirim tim ke negara lain, " Ujar Chen Xu.

Chen Xu menambahkan bahwa penelitian ini harusnya berfokus pada ke ilmiahnya bukan berdasarkan badan intelejen.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Jember Hari ini 15 Oktober 2021 ada jenis Astrazeneca dan Moderna. Cek informasinya disini!

" Saya percaya bahwa jika kita akan melanjutkan penelitian ilmiah, kita harus mengupayakan semuanya berjalan berdasarkan sains, bukan oleh badan intelejen, " Ujar Chen Xu.

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi

Sumber: reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah